Moms, Begini Cara Merawat Bayi Baru Lahir
Merawat bayi baru lahir bukan hal mudah dilakukan terutama bagi ibu baru. Perlu bantuan orang lain minimal sebagai pendamping supaya tidak terjadi hal-hal yang membahayan baik bagi ibu dan bayi. Setiap ibu harus bisa melakukannya meski ada perawat yang membantu. Sebab mau tidak mau Anda tetap akan melakukannya di rumah. Selain itu momen menyentuh dan […]